Button Cancel


Tombol ini berfungsi untuk menutup kotak komentar ketika tombol balas / reply diklik..
Sebenarnya hal ini tidak terlalu penting juga, tapi setidaknya bisa digunakan sebagai pelengkap formulir komentar..

Langkah Pemasangannya


Masuk dasboard Blogger, lalu pilih Template dan pilih lagi Edit HTML,
Setelah Standby Pada Edit HTML Template, klik tombol CTRL + F dan cari kode </style> atau */]]></b:skin>

Salin CSS ini dan tempelkan diatas kode yang tadi kamu cari

.cancel {
    width:42px;
    text-align:center;
    border-radius:2px;
    font-size:14px;
    padding:5px;
    background-color:#4d90f0;
    border:1px solid #3079ed;
    color:#fff !important;
    font-weight:700;
    cursor:pointer;
    display:none
}
.cancel:hover {
    background:#377cea;
    border-color:#2f5bb7;
    text-decoration:none !important
}
.comment_reply_form .cancel {
    display:block
}
.comment_reply_form .comment-form p {
    display:none
}

Langkah terakhir, tekan CTRL + F dan cari kode dibawah ini :

<iframe class='blogger-iframe-colorize blogger-comment-from-post'


Pada Markup Standart Template Blogspot susunan iframe komentarnya seperti diatas.
Setelah ketemu, tambahkan HTML dibawah ini tepat dibawah iframe yang anda temukan tadi

<a class='cancel' onclick='Reset_Comment_Form()'>Batal</a>